Manajemen dan pegawai PT UOB Asset Management Indonesia yang telah memiliki Izin Wakil Manager Investasi (WMI) dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sebanyak 15 orang, di antaranya 3 Direksi dan 12 pegawai dari berbagai fungsi.